Free Fire memiliki sederet karakter dengan skill dan kekuatan yang bervariasi. Dua di antaranya, Adam dan Eve, diberikan secara cuma-cuma kepada pemain pemula. Namun, kedua karakter tersebut dianggap tidak cukup kuat untuk bisa bertahan, apalagi memenangkan pertarungan.
Maka dari itu kamu harus pahami dulu kekuatan masing-masing karakter. Salah satunya adalah karakter di game Free Fire tersedia di dalam permainan.
Jangan hanya melihat dari visualnya saja ya, namun pemilihan karakter harus sesuai kemampuan karena sangat penting untuk strategi nantinya.
3. Jangan terlalu fokus pada cosmetic
Saat bermain Free Fire, kamu menggunakan beberapa barang untuk setiap karakter, seperti kaos, celana, dan topi. Item-item tersebut tidak memberikan keuntungan apapun dalam hal gameplay untuk karakter kamu.
Barang-barang kosmetik ini dijual dengan imbalan Diamond atau mata uang dalam game yang dapat kamu beli dengan uang sungguhan, tetapi tidak memberikan manfaat apapun selain hanya terlihat cool (keren).
4. Tentukan lokasi pendaratan yang strategis
Lokasi landing atau pendaratan terbaik di Free Fire (FF) sangat mempengaruhi pemain ketika pertama kali turun ke dalam pertempuran.
Lokasi landing menentukan untuk mendapatkan loot yang bagus ketika pemain melakukan push rank.
Meskipun tidak ada jaminan loot yang bagus, pemain bisa meningkatkan peluang untuk mendapatkan loot yang sama dengan mendarat di spot-spot tertentu di FF.
5. Loot sebanyak-banyaknya di awal permainan
Hal ini merupakan cara bermain Free Fire yang memberi kesempatan bagi pemain pemula untuk bertahan dan menyerang dengan modal perlengkapan yang cukup banyak. Melakukan pendaratan di titik strategis akan menguntungkan tahap bermain selanjutnya, yakni looting.