Apa Saja Isi Tas Siaga Bencana? Ayo Bikin Sendiri

Tas Siaga Bencana
Keperluan Tas Siaga Bencana (blog.ruangguru.com)

Kita perlu sebuah tas untuk dijadikan Tas Siaga Bencana dengan isi perlengkapan, antara lain :

  1. Surat-surat penting seperti  akta kelahiran, surat tanah, surat kendaraan, ijazah dan surat penting lainnya
  2. Pakaian lengkap, setidaknya untuk 3 hari
  3. Makanan tahan lama seperti mi instant atau biskuit
  4. Alat bantu penerangan seperti senter atau headlamp
  5. Perlengkapan mandi
  6. Masker
  7. Air minum
  8. Peluit
  9. Obat-obatan dan P3K
  10. Handphone beserta charger dan powerbank

Mulailah secara bertahap untuk menyiapkan perlengkapan diatas sebagai Tas Siaga Bencana (matt)

 

Exit mobile version