banner 1280x319

XL Axiata Raih Pertumbuhan Positif di 9 Bulan Pertama 2023, Fokus pada Bisnis FBB dan FMC

Presiden Direktur & CEO XL Axiata, Dian Siswarini
Presiden Direktur & CEO XL Axiata, Dian Siswarini

Selain itu, XL Axiata juga mampu terus meningkatkan penetrasi layanan konvergensi hingga 69% dari pelanggan layanan Home. Hal ini menunjukkan bahwa pelanggan layanan Home XL Axiata semakin tertarik untuk menggunakan layanan konvergensi yang ditawarkan oleh XL Axiata.

Baca Juga :  Dont Miss It! Besok, Ada Diskon Besar di Midnight Sale Palembang Indah Mall

Dengan total jumlah pelanggan mencapai 57,5 juta hingga akhir September 2023, ARPU Mobile XL Axiata tercatat sebesar Rp 40 ribu untuk layanan prabayar, Rp 90 ribu pascabayar, dan Rp 42 ribu blended.

ARPU Mobile XL Axiata mengalami pertumbuhan sebesar 5% YoY untuk layanan prabayar, 12% YoY untuk layanan pascabayar, dan 7% YoY untuk blended.(*)